KUNJUNGAN DI KRPL SUMBERDADI BULAN OKTOBER 2012

KRPL di Desa Sumberdadi yang mempunyai kelompok bernama Manggis telah menjalankan kegiatan Kawasan Rumah Pangan Lestari dari bulan April 2012. Kegiatan selama ini yang telah dilakukan kelompok seperti pembuatan persemaian, pembuatan media tanam dan pemeliharaan tanaman telah dijalankan dengan baik. Untuk kelompok yang mempunyai pekarangan yang luas selain tanaman sayuran juga dimanfaakan adanya kolam ikan, ternak ayam, tanaman toga dan tanaman buah-buahan seperti pepaya, sirsat madu, klengkeng. Terbentuknya kawasan pemanfaatan pekarangan yang berwawasan lingkungan banyak mendapat  tamu dan dukungan dari berbagai pihak. Di Bulan oktober 2012 ini mendapatkan kunjungan dari Propinsi Jawa Timur, petani dan penyuluh kabupaten Serui kepulauan Yapen Papua dan Dinas Lingkungan Hidup.



Koordinasi dengan Dinas perikanan dan kelautan dan BKPP Tulungagung


Add caption

Kunjungan dari Propinsi 

Kelompok Wanita tani Manggis Beserta Kepala Desa Sumberdadi



Kunjungan Kepala Dinas LH beserta Formulator Ratu Biogen

Foto Bersama Dengan Bapak Winarto (Kepala Dinas Lingkungan Hidup)






Komentar

Postingan populer dari blog ini

MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL)

PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN DI KELOMPOK WANITA DESA MIRIGAMBAR DUSUN MIRIDUDO KECAMATAN SUMBERGEMPOL