Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2021

Pengendalian Penggerek Batang Padi Sistem Pemasangan Perangkap Modern / Feromon

Gambar
  Pengendalian Penggerek Batang Padi Sistem Pemasangan Perangkap Modern / Feromon Di Poktan Jaya Makmur Desa Wonorejo Kecamatan Sumbergempol Kelompok tani Jaya Makmur Desa Wonorejo Kecamatan Sumbergempol merupakan salah satu kelompok tani yang mengupayakan budidaya padi. Salah satu yang menjadi kendala dan penyebab penurunan produksi padi adalah serangan hama penggerek batang. Pengendalian yang pernah dilakukan petani selama ini dengan penyemprotan insektisida baik sistemik maupun kontak. Seiring waktu para petani sadar bahwa aplikasi insektisida akan menambah residu kimia pada produk padi dan dampak jangka panjang yang akan dirasakan pada lingkungan yang semakin tercemar bahan kimia serta kekebalan pada spesies sundep. Penggerek batang (Sciphopaga innotata) merupakan hama yang menyerang tanaman padi pada fase vegetative / anakan dan generative. Ngengat atau larva menghisap makanan pada batang padi sehingga pada fase vegetative menghambat pertumbuhan anakan, sedangkan pada fase gen

Gerakan pengendalian penyakit Hawar daun bakteri di kelompok tani Subur Tani desa Doroampel kec Sumbergempol

Gambar
  Pada hari Rabu 10 Maret 2021 bertempat di lahan persawahan kelompok tani subur tani desa doroampel dengan budidaya padi seluas 15 HA di dilaksanakan gerakan pengendalian penyakit hawar daun bakteri. Sebelum kegiatan ini   dilaksanakan diadakan   pengamatan oleh   petugas POPT dan Penyuluh Pertanian Lapangan dalam laporan peringatan dini. Karena adanya serangan hawar daun bakteri diatas ambang normal maka segera di laksanakan gerakan pengendalian.   Gerakan ini menggunakan Insektisida bakterisida bersumber dari APBN. Gerdal ini dihadiri  +  40 orang  petani bersama POPT, Penyuluh Pertanian WKPP desa doroampel ,Koordinator Penyuluhan dan Koordinator OPT   Kabupaten Tulungagung . Kegiatan berjalan lancar, tertib dan sesuai dengan protocol kesehatan diera Covid   19 ini yaitu dengan menggunakan kaos lengan panjang dan memakai masker. Penyakit hawar daun bakteri (HDB) merupakan salah satu penyakit padi utama yang tersebar di berbagai ekosistem padi. Penyakit disebabkan oleh bakteri  Xan